Selasa, 10 Januari 2017

10 Nama DJ Terbaik Di Dunia..!!!


10 Nama DJ Terbaik Di Dunia..!!!
DJ HITS - Beberapa waktu yang lalu DJHITS akhirnya menominasi hasil akhir poling Top 100 DJs tahun ini, Tentunya kita semua dapat mengetahui siapa saja DJ yang dinobatkan sebagai DJ yang paling Terbaik Di Dunia tahun lalu. Apakah masih Duo DJ Dimitri Vegas & Like Mike yang tahun 2015 lalu terpilih menjadi DJ no 1 Dunia , Dan ataukah Hardwell yang mampu naik peringkat yang di tahun yang sama menduduki DJ no 2 Dunia Sebelumnya Hardwell selalu berada dipuncak teratas sebagai DJ terbaik di Dunia.

Berikut ini adalah 10 deretan Nama DJ terbaik Di Dunia langsung saja ya guys kita lihat kuy!!


10.Afrojack

Afrojack pertama kali masuk ke dalam daftar DJ HITS Top 100 di tahun 2010, Akan tetapi ia berada diposisi teratas chart(tangga lagu) di berbagai penjuru Dunia selama beberapa tahun belakangan ini dengan kolaborasinya bersama Nicky Minaj dan David Guetta dalam Single 'Hey Mama' dan 'The Dutchman". Dan Pada tahun - tahun sebelumnya Duo Dimitri Vegas berada di posisi ke delapan dalam daftar ini. Tetapi di tahun 2016 ia harus rela turun 2 peringkat ke peringkat 10.


9.Skrillex

Sang Raja Dubstep sepertinya masih enteng dengan posisinya yang masih sama dengan tahun lalu. Skrillex aka Sonny Moore yang ditahun 2016 inmi bersanding dengan Justin Bieber pada ajang Grammy Awards dan akan menrima beberapa penghargaan dalam beberapa nominasi tersebut ternyata masih santai di peringkat 9 dalam daftar nama DJ terbaik Dunia.


8.Oliver Heldens

Sukses menggeser posisi Afrojack yang tahun lalu berada di peringkat ke-8 , Oliver Heldens berhasil merangkak naik 4 peringkat dari posisi sebelumnya ia ada di urutan 12. Bagi kalian yang masih asing mendengar nama DJ yang stau ini, DJ Oliver Heldens adalah merupakan Dj yang mengusung genre tech-house, future house, semua yang genre house atau electro house sekalipun, Dirinya sendiri masuk ke daftar Top 10 DJ terbaik di Dunia pada tahun 2014, memulai new entry diposisi 34 dab tahun lalu ia berhasil naik dengan pesat ke posisi 12.

7.Steve Aoki

Salah satu nama DJ terkenal dan juga Dj terpopuler di Dunia, Maka Nama Steve Aoki pastinya masuk ke dalam daftar tersebut karena sepak terjang DJ ternama dan senior ini selama beberapa tahun belakangan tak perlu di pertanyakan lagi. Di tahun 2016, DJ dan produser sekaligus boss label rekaman yang berdarah Jepang - Amerika ini merayakan peringantan 20 tahun Dim Nak Imprint miliknya yang selama ini telah merilis karya musik mulai dari genre disco punk sampai dengan dubstep. Setelah tahun kemarin berada di posisis 10, di tahun ini ia berhasil naik 3 peringkat, menyalip posisi Avici yang harus rela terjun keluar dan tersingkir dari daftar 10 DJ terbaik di Dunia.



6.David Guetta

DJ yang satu ini memiliki jam terbang yang sangat padat. DJ asal France yang terkenal dengan lagu nya berjudul Titanium ini lebih sering terlihat mengunci diri di beberapa sesi studionya di LA (Los Angeles) dan nge-gigs keliling Eropa dan bulan depan ia akan bertolak ke Brazil untuk tur singkatnya. Banyak sekali penerbangan yang di ambil oleh David sepanjang Tahun ini, Dan sesuai faktanya, berdasarkan salah satu website penyedia tiket yang populer, Guetta bermain dalam 108 gis sepanjang tahun 2016, dan untuk posisi peringkat DJ David Guetta tetap tidak naik maupun turun tetap berdiri kokoh di peringkat 6.


5.Tiesto

DJ Tiesto bisa dibilang hanya sedikit yang bisa kami katakan tentang DJ terhebat di Dunia berkebangsaan Belanda yakni Tiesto, karena hampir semua tentang Dj yang satu ini sudah kami sampaikan pada artikel yang sebelumnya. Karis Di Posisi Puncak Trance. Check. Karir Di Posisi Puncak EDM. Check. 15 tahun berada di puncak berbagai tangga lagu. Check. Dan saat itu ia juga berhasil meraih Grammy Award untuk hasil Remix lagu milik John Legend yang berjudul 'All Of Me' , Tampil di acara Olimpiade Athena di tahun 2004 dan menjadi Dj pertama yang tampil di ajang sekelas Olimpiade tersebut. Setelah 2 tahun berturut - turut bertengger di posisi 5 , rupanya tahun 2016 posisi Tiesto tidak bergeser, yakni tetap di peringkat ke-5.


4.Armin Van Buuren

Apakah ada yang belum kami sampaikan kepada kalian tentang DJ Armin Van Buuren asal Belanda ini?? Semua tentang DJ asal Belanda ini sudah kami jelaskan disini bahwa dirinya adalah Sang Legenda yang di juluki sebagai Raja Musik Trance Dunia,

3.Hardwell

DJ tampan ini usianya belum menginjak 30 tahun akan tetapi sudah dua kali di nobatkan sebagai DJ no 1 Dunia. Dan di tahun 2016 lalu jadwal Hardwell sangat padat sekali . Berkat para promoternya di berbagai Benua, selama kurun waktu 12 bulan atau 1 tahun belakangan ini kami memperhatikan juga ia tampil di berbagai ajang festival, mulai dari Ultra Music Festival di Miami sampai Creamfields hingga EDC Las Vegas.


2.Dimitri Vegas & Like Mike

Pada momen pembukaan acara Bringing The Madness lalu, yang mana kita melihat - melihat bersaudara ini kembali ke Antwerp, Belgia unttk beberap konser besarnya ( pada konsernya yang akan datang di tahun ini sudah terjual lebih dari 80.000 ticket dalam semalam saja). Dimitri Vegas & Like Mike selama ini sering terlihat dalam beberapa event, Dan ditahun lalu dua bersaudara ini terpilih sebagai Dg terpopulerdunia menggeser Hardwell yang turun ke peringkat 3, Dan yang kita tunggu - tunggu ini dia DJ no 1 di Dunia .



Posisi DJ no 1 Dunia jatuh kepada salah satu DJ muda berbakat dengan musik DJ yang terbaik miliknya yang berjudul "Animals". Siapalagi kalau bukan Martin Garrix. setelah tahun lalu dia berhasil naik ke posisi 3, ditahun 2016DJ muda ini berhasil naik ke puncak teratas DJ terbaik di Dunia. Hingga saat ini lagu Animals miliknya sudah ditonton legih dari 900.000.000 kali di Youtube, dan dirinya punya banyak follower di akun jejaring sosial miliknya yang jumlahnya lebih besar dibandingkan jumlah populasi Negara Belanda secara keseluruhan. lebih tepatnya 13juta Facebook likes, 8,1 juta followers Instagram dan 3,4 juga fans Twitter. Selamat ya buat DJ terbaik di Dunia saat ini adalag Martin Garrix.


0 komentar:

Posting Komentar

About

Popular

Blogger templates

Blogroll

About

Buscar